Game Preview

PERKALIAN MATRIKS

  •  Indonesian    14     Public
    Soal ini berisi tentang perkalian matriks
  •   Study   Slideshow
  • susunan sekelompok bilangan dalam bentuk persegipanjang yang diatur menurut baris dan kolom.
    Matriks
  •  15
  • Dua matriks A dan B dikatakan sama jika
    Ordonya sama dan elemen elemen yang seletak sama
  •  15
  • Syarat perkalian dua matriks adalah
    Banyaknya kolom matriks pertama sama dengan banyaknya baris matriks kedua
  •  15
  • Jika A dan B suatu matriks berordo 2x2 Sifat perkalian matriks A kali B adalah
    Tidak komutatif AB tidak sama dengan BA
  •  15
  • Jika I matriks Identitas maka hasil perkalian matriks A dengan I sama dengan
    matriks A
  •  15
  • Tentukan hasil perkalian matriks berikut ( 1 2 ) (1)
    tidak ada hasilnya karena tidak memenuhi syarat perkalian matriks
  •  15
  • A(BC) = (AB)C disebut sifat ...
    Asosiatif
  •  15
  • A(B+C) = AB + AC salah satu sifat matriks , disebut sifat ?
    Distributif terhadap penjumlahan
  •  15
  • Matriks yang semua elemen 0 disebut
    matriks 0
  •  15
  • • matriks baru yang disusun dengan cara menuliskan baris pertama matriks A menjadi kolom pertama matriks baru, baris kedua matriks A menjadi kolom kedua matriks yang baru, baris ketiga matriks A menjadi kolom
    Transpos dari matriks A
  •  15
  • Matriks yang banyaknya baris tidak sama dengan banyaknya kolom disebut
    Matriks Persegi Panjang
  •  15
  • Jika Matriks A berordo 2x3 dan matriks B berordo 3x4 maka hasil perkalian matriks berordo
    2x4
  •  15
  • Matriks diagonal yang semua elemen pada diagonal utama 1 disebut
    Matriks Identitas
  •  15
  • Hasil kali matriks P dengan matriks Identitas sama dengan matriks ...
    P
  •  15